Satuan Lalu Lintas Polsek Bogor Barat Langsung Turun ke Jalan

    Satuan Lalu Lintas Polsek Bogor Barat Langsung Turun ke Jalan

    KOTA BOGOR –Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar turun ke jalan urai kepadatan volume kendaraan.

    Sesuai arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso agar jajarannya melaksanakan pengaturan dan pelayanan lalu lintas di titik rawan kepadatan volume kendaraan.

    “Sore hari volume kendaraan cukup padat, diharapkan dengan hadirnya anggota Polsek Bogor Barat dapat dirasakan oleh masyarakat serta lalu lintas bisa teratur dan lancar, ” ucap Kapolsek Bogor Barat Kompol Sudar.

    Dibawah pimpinan Kanit Lantas Polsek Bogor Barat, anggota lakukan pengaturan di beberapa titik kepadatan volume kendaraan seperti terlihat di simpang Semplak Bogor Barat yang volume kendaraan cukup meriah.

    Humas Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar

    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Alasan Polsek Tanah Sareal Tingkatkan Patroli...

    Artikel Berikutnya

    Cerita Polsek Tanah Sareal Jaga Kondusifitas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Bhabinkamtibmas Jalin Silahturami Kamtibmas dengan Tokoh Masyarakat Rancamaya

    Ikuti Kami